Jumat, 21 Oktober 2011

Membuat Blog Versi Mobile Untuk Blogspot Yang Bisa Redirect


Topik "Membuat Blog versi Mobile di Blogspot". Layanan Powerfull ini tentunya diberikan secara GRATISS.!! oleh BLOGGER TOUCH untuk blogger BLOGSPOT. Dan yang tak kalah penting untuk di informasikan adalah layanan ini Mendukung FITUR-FITUR PENTING yang sangat - sangat kita harapkan sebelumnya, diantaranya MENDUKUNG REDIRECT , MENDUKUNG GOOGLE ADSENSE , MENDUKUNG STATISTICT , WIDGET KOMENTAR , WIDGET PAGE , dan tentu juga PEMBUATANNYA MUDAH DI DILAKUKAN DI HAND PHONE.

So...mau tahu langkah-langkah pembuatanya..?! 

Langkah-langkahnya..sangatlah mudah, silakan ikuti seperti dibawah ini:


1. Masuk ke alamat BlOGGER TOUCH di http://bloggertouch.sopili.net , kemudian insert URL BLOG yang dimaksud ke kotak isian tersebut , dan klik GO.

2. Seperti pengalaman penulis,..setelah memasukan URL BLOG di layanan BLOGGER TOUCH,. Google me-notifikasi pengguna akun Google untuk akses keamanan layanan dari BLOGGER TOUCH ke akun kita , hal itu terjadi karena BLOGGER TOUCH bukan merupakan partner affiliasi Google ( gitu sih katanya...). Untuk itu masukan saja USER NAME dan PASSWORD untuk "meng-IYA-kan " akses layanan dari BLOGGER TOUCH.

3. Lalu kita dibawa ke tahap pertama yaitu " ENTER THE BASIC INFO ". Di tahap ini,.. memasukan URL yang kita kehendaki sebagai URL Blog Mobile di BLOGGER TOUCH . URL tersebut berupahttp://bloggertouch..com/YOURURL. Kemudian klik NEXT.

3. Tahap kedua adalah " INSERT CODE INTO SIDEBAR ". Langsung saja copy kode yang diberikan dan paste-kan ke sidebar blog. Untuk melakukannya,..kita bisa langsung mengklik link " BLOGGER ADMIN " yang juga masih berada di dashboard BLOGGER TOUCH tersebut. Kita juga dapat mengatur FEED blog ke modus FULL melalui link " SITE FEED" di dashboard BLOGGER TOUCH agar pengaturan konten FEED untuk blog Mobile di BLOGGER TOUCH berhasil . Klik NEXT untuk melanjutkan.

4. Setelah dipastikan bahwa kode yang diberikan sudah terpasang di sidebar ,... barulah kita VERIFIKASI blog Mobile tersebut agar kontennya bisa tampil. Caranya , ya..ditahap ini tinggal klik saja tombol " VERIFICATION " , dan....SELESAI...!!. Blog Versi Mobile yang FULL FITUR itu sudah diluncurkan..!.

Nah..bagaimana,..simple banget kan.?! 

Dan tentu berbeda dari tutorial yang pernah penulis sampaikan sebelumnya. Tapi secara penilaian pribadi ,..penulis masih memilih MOBIFY untuk "MEMBUAT BLOG MOBILE EDITION" , ya..sebenarnya kulitas / bagus tidaknya suatu layanan tergantung dari kebutuhan sipengguna. Penulis lebih memilih MOBIFY sebagai layanan Website Mobile Creator karena lebih fleksibel dalam pengkostumisasi tampilan blog, walaupun memang kita tidak bisa menerapkan pembuatanya dari hand phone . 

Sedangkan untuk layanan dari BLOGGER TOUCH ini,...penulis rasa sangat cocok untuk teman-teman blogger yang ngak mau repot berurusan dengan sesuatu yang berbau HTML,CSS, php, dan segala yang berbau seperti itu ( eh...bau apa ni lo KENTUT yaa....?! ..ha..ha..)

Pada akhirnya..itu semua tergantung kita yang menilai berdasarkan kebutuhan masing-masing. O...iya dengan ini,..berarti sudah ada sekitar sembilan ( 9 ) layanan serupa yaitu MOBIFY , BLOGGER TOUCH ,MIPPIN , MOFUSE , WINKSITE , FEEDM8 , ZINADDO , WIRENODE , dan juga CELLADMIN. Tergantung teman-teman saja mau memilih yang mana . 

Ok.! Sob..cukup sampai di sini postingan hari ini, dan sebelumnya penulis ucapkan trimakasih kepada Aanbae atas share info ini. Akhir kata ...wassalam dan GO BLOGGING....!!

semoga bermanfaat !

0 komentar:

Posting Komentar